Memahami Gejala, Penyebab Serta Cara Pengobatan Bulimia

Memahami Gejala, Penyebab Serta Cara Pengobatan Bulimia

Bulimia merupakan salah satu jenis gangguan kesehatan yang disebabkan karena adanya permasalahan pada pola makan. Apabila gangguan ini sudah masuk ketahap serius, maka dapat berpotensi membahayakan keselamatan jiwa. Seseorang yang menderita gangguan bulimia atau bulimia nervosa, mempunyai kebiasaan dalam menjaga berat badan dengan cara mengkonsumsi makanan dalam jumlah yang sangat kecil atau bahkan tidak sama sekali, kemudian disaat memutuskan untuk mengkonsumsi makanan, maka akan makan dalam porsi yang sangat banyak dan saat itu juga makanannya akan dikeluarkan secara paksa dengan memuntahkannya.

Beras diet untuk terapi Gejala Gangguan Bulimia

Salah satu indikasi yang membuat seseorang mengalami gangguan bulimia adalah mulai munculnya kebiasaan untuk melakukan diet super ekstrem untuk menjaga berat badannya, diet ekstrem tersebut dapat berupa tidak makan sama sekali dalam jangka waktu tertentu atau hanya mengkonsumsi makanan dalam jumlah yang sedikit. Selain itu, indikasi atau gejala seseorang mengalami bulimia adalah sebagai berikut :

  • Selalu tidak percaya diri dan juga berpikiran negative terhadap bentuk tubuhnya.
  • Akan takut apabila berat badannya naik menjadi gemuk.
  • Setelah makan akan pergi kekamar mandi.
  • Saat makan terkadang tidak bisa dikontrol sehingga lipas kendali.
  • Merasa enggan untuk makan ditempat banyak orang.
  • Gusi serta gisi mengalami kerusakan.
  • Ketergantuan pada penggunaan obat enema, pencehar atau diuretic sehabis makan.
  • Mengkonsumsi produk herbal maupun suplemen untuk mengurangi berat badan.

Penyebab Munculnya Gangguan Bulimia

Para dokter ahli belum mengetahui secara pasti penyebab utama gangguan bulimia, namun ada begitu banyak faktor yang dapat meningkatkan resiko gangguan bulimia ini. Diantaranya seperti faktor jenis kelamin, usia, faktor keturunan, masalah psikologis, tuntutan profesi dan sebagainya. 

Salah satu kreteria yang dapat mengindikasikan seseorang mengalami gangguan bulimia adalah pola makan yang berlebihan dengan disertai upaya untuk mengeluarkan semua kalori dari makanan yang dikonsumsinya dan juga memiliki asumsi buruk terhadap berat badan. 

Cara Pengobatan Bulimia

Gangguan bulimia ini bisa ditangani dengan metode terapi, dimana terapi ini nantinya membantu penderita bulimia untuk membangun sikap serta pikiran positif terhadap pola makan yang benar dan juga sehat. Ada salah satu bahan makanan yang bagus sekali dikonsumsi saat menjalani terapi bulimia yaitu Beras Diet produksi Eka Farm. Dengan beras diet dari Eka farm, seseorang bisa melakukan diet sehat supaya memiliki berat badan yang ideal. Sehingga tidak perlu melakukan diet ekstrem seperti yang dilakukan oleh penderita bulimia. 

Terapi yang dilakukan secara rutin dan teratur dengan metode yang benar, maka secara perlahan dapat membantu seseorang menyadari bahwa dirinya mengalami gangguan bulimia, sehingga proses pengobatan selanjutnya lebih mudah. 

 

Mengenal Beras Diet Lebih Dekat

Mengenal Beras Diet Lebih Dekat

Mengenal Beras Diet Lebih Dekat –  Ada pepatah yang mengatakan di dalam badan yang sehat terdapat jiwa yang sehat. Pepatah tersebut menunjukkan jika memiliki tubuh yang sehat sangat penting. Tubuh yang sehat sendiri adalah tubuh ideal atau tidak terlalu gemuk. Sebab, kegemukan bisa memicu penyakit-penyakit kronis. Beberapa penyakit akibat terlalu gemuk antara lain kolesterol tinggi, serangan jantung, diabetes dan tekanan darah tinggi hingga stroke.

Agar Anda bisa mendapatkan tubuh ideal, Anda harus mengonsumsi makanan yang membantu melangsingkan tubuh. Makanan yang sebaiknya Anda konsumsi ketika ingin mempunyai tubuh langsing adalah Beras Diet. Sebelum Anda mengonsumsi Beras Diet.

Yuk kita mengenal beras diet lebih dekat

Apa itu Beras Khusus Diet?

Beras khusus Diet dari Eka Farm ini dikenal juga sebagai beras merah putih Eka Farm. Alasannya karena beras ini menggunakan campuran beras merah dan beras putih. Beras Diet sangat tepat dikonsumsi oleh siapapun yang sedang diet. Apalagi beras merah dalam Beras Diet telah populer menjadi makanan untuk melangsingkan tubuh.

Keutamaan beras merah adalah kandungan seratnya tinggi dan karbohidrat kompleknya membantu program diet Anda berhasil. Sementara itu, beras putih di dalam Beras Diet memiliki tekstur yang pulen sehingga ketika matang Nasi Diet menjadi empuk. Campuran beras putih dan beras merah membuat beras Diet enak dikonsumsi setelah matang.

Apa Khasiat Beras Diet?

  1. Beras Diet membantu memelihara kesehatan sistem pencernaan Anda. Hal tersebut dikarenakan beras merah pada beras diet mengandung serat yang tinggi. Fungsi serat ialah melancarkan pencernaan, mengatasi sembelit dan Anda merasa kenyang lebih lama. Makanan kaya serat seperti Beras Diet akan melangsingkan tubuh Anda.
  2. Beras Diet mengontrol nafsu makan Anda. Beras merah diketahui mempunyai indeks glikemik yang rendah. Makanan yang glikemiknya rendah penting dikonsumsi bagi Anda yang berdiet. Sebab, glikemik rendah tidak akan membuat gula darah Anda melonjak.  Efeknya Anda tidak mudah lapar dan nafsu makan Anda lebih bisa terkontrol dengan baik. Kerja pankreas Anda pun tidak menjadi berat dan ikut mencegah diabetes.
  3. Beras Diet akan mendukung dan melancarkan sistem metabolisme lemak. Beras merah pada Beras Diet mengandung magnesium dalam jumlah cukup tinggi. Magnesium ikut berperan untuk memecah lemak. Kandungan magnesiumnya juga akan mencegah penyerapan dan penimbunan lemak dalam tubuh. Penimbunan lemak inilah yang jika dibiarkan akan menyebabkan kegemukan dan tubuh Anda menjadi tidak ideal. Sehingga, penimbunan lemak perlu dicegah oleh magnesium.

Apa Kandungan Beras Diet?

Beras Khusus Diet ini mempunyai kandungan zat gizi yang lebih lengkap daripada beras putih biasa karena dilengkapi beras merah. Beras Diet tepat Anda konsumsi karena membantu melangsingkan tubuh sekaligus menjaga kesehatan tubuh Anda. Beberapa kandungan Beras Diet antara lain karbohidrat, protein, serat, zat besi, zat fosfor, magnesium, selenium, mangan, vitamin B1, B2, B3 dan B6. Selain itu, Beras Diet pun masih dilengkapi dengan kandungan antioksidan yang berasal dari beras merah. Antioksidan berupa antosianin akan melindungi tubuh Anda dari pengaruh buruk radikal bebas.

Bagaimana Cara Memasak Beras Diet dengan Rice Cooker?

  1. Cuci 1 cangkir Beras Diet sampai bersih.
  2. Tempatkan ke dalam panci rice cooker.
  3. Tambahkan air untuk memasak sebanyak 1 ½ cangkir.
  4. Hidupkan rice cooker dan tekan tombol cook.
  5. Tunggu sampai nasi Anda matang.
  6. Sajikan nasi diet Anda dengan menu sayuran dan lauk pauk lainnya.

Demikianlah artikel tentang mengenal Beras Diet Lebih Dekat untuk Anda. Ayo, langsingkan tubuh dengan mengonsumsi Beras Diet!

 

 

Ingin Diet Namun Tetap Makan Nasi

Ingin Diet Namun Tetap Makan Nasi

Ingin Diet Namun Tetap Makan Nasi- Kelebihan lemak, atau kegemukan, selalu saja menjadi problem di mana saja, kapan saja, dan bagi siapa saja. Di kalangan perempuan, kegemukan tak ubahnya “koreng” di bagian tubuh yang terbuka. Membuat risih, tidak percaya diri, dan yang pasti kegemukan menjadi pemicu munculnya banyak penyakit. Maka tidak heran jika kaum perempuan, agar tampak slim and fit, rela melakukan apa agar lemak tak menumpuk.

Sementara di kalangan kaum lelaki, kegemukan tidak terlalu merisaukan, kecuali berusaha diet agar tubuh menjadi sehat. Dan sangat sedikit, kaum lelaki diet karena ingin tampil slim, and chik. Namun keduanya tetap saja berusaha diet, dengan berbagai cara. Yang kadang cara diet justru menimbulkan efek negatif terhadap kesehatannya. Seperti menekan porsi makan nasi selimit mungkin, atau bahkan tidak makan nasi sama sekali.

Nah, barangkali anda yang susah menghapus kebiasaan makan nasi, tetapi ingin diet, sebaiknya anda mencoba beras diet.

Beras Diet organik

Beras Diet Organik  mempunyai khasiat cocok untuk anda yang sedang diet. Beras ini mempunyai tiga manfaat diet sekaligus, yaitu mengontrol nafsu makan, membantu metabolisme lemak serta memperbaiki pencernaan.

Indeks glikemik yang rendah dan kandungan serat yang tinggi sangat bagus untuk mengontrol nafsu makan. Beras diet memiliki kadar gula darah yang lebih stabil dan sekaligus  lambung kenyang lebih lama. Penumpukan lemak pada tubuh membuat bentuk tubuh kurang enak dilihat. Beras ini membantu memecah atau metabolisir lemak lebih optimal. Selain itu juga mencegah penyerapan lemak berlebihan.

Di samping itu beras diet, juga bermanfaat untuk mngendalikan kegemukan (Obesitas). Obesitas berawal dari masalah pencernaan yang sudah kronis. Berbagai masalah pencernaan bisa dibantu penyelesaiannya dengan beras diet organik ini.

Beras Merah 

Beras Merah sudah terkenal khasiatnya sebagai makanan untuk diet pelangsingan. Karena Beras Merah mempunyai serat yang tinggi yang bermanfaat untuk melancarkan pencernaan tetapi membuat kita kenyang lebih lama. Tidak hanya itu, Beras Merah juga mengandung berbagai mineral dan nutrisi yang sangat dibutuhkan oleh tubuh untuk mengatasi obesitas atau kegemukan.

Indeks Glikemik Beras Merah juga termasuk rendah sehingga tidak langsung menaikkan kadar gula dalam darah. Sehingga insulin lebih hemat dan tidak mudah lapar. Sedangkan Beras Putih yang menjadi kombinasinya mempunyai Indeks Glikemik yang lebih rendah daripada Beras Merah. Namun karakternya tidak sekeras beras merah jika dimasak.

Beras ini termasuk beras yang pulen meski tidak sepulen Menthik atau  Pandan Wangi. Sehingga jika dikombinasikan dengan Beras Merah, nasi merahnya tidak terlalu keras dan enak dimakan. Maka orang yang mengkonsumsinya bisa lebih nyaman untuk melakukan Diet Pelangsingan tanpa kelaparan.

Disamping tubuh Anda jadi langsing, penyakit-penyakit atau keluhan yang menyertai selama kegemukan jadi sembuh.

Enakkan Diet dengan Beras Diet?

 

Jangan Korbankan Kesehatan Anda hanya Untuk Slim!

Jangan Korbankan Kesehatan Anda hanya Untuk Slim!

Jangan Korbankan Kesehatan Anda hanya Untuk Slim…!!!- Jangan jadikan diri anda kelinci percobaan, untuk program diet. Salah-salah, anda justru mengorbankan kesehatan anda sendiri, hanya karena ingin tampil slim dengan program diet. Seperti megkonsumsi buah dengan kadar vitamin C yang berlebihan, atau mengkonsumsi obat-obat pelangsing yang berlebihan, justru akan mempertaruhkan ginjal anda.

Atau jika anda terus menerus mengikuti program diet, kapan berakhirnya? Tentu anda butuh pola makan yang normal tetapi tetap sehat. Karena tubuh membutuhkan asupan berbagai macam nutrisi, dari berbagai jenis makanan. Termasuk korbohirat.

Atau bahkan diet ekstrim, anda menahan lapar selapar-laparnya. Tanpa asupan karbohidrat dari beras atau gandum, aneka vitamin dari berbagai buah, protein nabati atau hewani.  Apa yang terjadi ? Tentu anda sedang mengorbankan jiwa raga anda sendiri, setidaknya anda tengah merusak organ-organ penting di dalam tubuh anda, seperti gagal ginjal, jantung, dan anemia kronis.

Baca Juga: Diet Dengan Tepung Garut, Beras Merah dan Kentang

Baca Juga: Diet Ekstrim Hanya Ada Dua Kemungkinan, Sakit Parah Atau Mati

Apa Solusinya?

Tidak perlu ekstrim untuk diet. Karena ada alternatif diet yang tetap makan secara normal. Dengan kata lain, perut tetap kenyang tetapi program diet tetap berjalan. Anda bisa memilih beras merah saja untuk diet.  Beras Pulen berarti ketika menjadi nasi merah rasanya empuk ketika dikunyah. Anda juga tidak perlu merendamnya dengan air sebelum ditanak. Lebih praktis dan mudah kan?

Beras Merah sebelumnya lebih dikenal sebagai pakan burung oleh sebagian masyarakat. Namun, setelah dilakukan penelitian  oleh para ilmuwan, ternyata Beras Merah mempunyai khasiat kesehatan yang lebih baik daripada beras putih.

Manfaat beras merah yang paling dikenal adalah untuk diet pelangsingan maupun penggemukan, mengatasi kelebihan kolesterol, mencegah penyakit jantung, mengatasi maag dan menambah stamina tubuh serta masih banyak lagi.

Hasil Penelitian manfaat beras merah Organik :

  • Manfaat Beras merah yaitu dapat membuat kulit lebih halus serta mengatasi alergi.
  • Sangat baik untuk makanan pendamping ASI dan untuk mendukung aktifitas belajar anak.
  • Kandungan Mineral seperti Magnesium dan Seratnya baik untuk menu diet. Hal ini dilansir oleh jurnal American Diabetes Association dari penelitian tim Prof. Hiroyuki Masuzaki di Univesitas Ryukyu, Okinawa, Jepang, Senin 30 Juli 2012.
  • The Natural Medicines Comprehensive Database menyatakan bahwa Beras Merah mengandung Lovastatin alami yang bermanfaat untuk menurunkan kadar kolesterol jahat (HDL) di dalam darah.
  • Experimental Biology annual conference pernah melakukan riset pada tanggal 24-28 April di Anaheim, California, AS. Hasil dari riset tersebut diketahui terdapat dua jenis beras beras yang dapat mengurangi tekanan darah tinggi dan resiko serangan jantung, yaitu beras merah dan setengah-giling.
  • Beras merah memiliki kandungan vitamin B yang tinggi yang bermanfaat mencegah penyakit beri-beri, sakit pinggang, reumatik, ataupun kesemutan.
  • Beras merah mampu meningkatkan stamina, memperkuat tubuh, dan mengatasi cepat lelah.
  • Beras merah memiliki kandungan serat yang tinggi sehingga dapat mengatasi gangguan pencernaan, sembelit, perut kembung, serta menurunkan kadar kolesterol darah.

Baca JugaEka Farm tawarkan program diet, gratis, dan dijamin tidak memiliki efek samping yang membahayakan tubuh anda

Baca Juga : Diet Bersama Ekafarm, Tak Perlu Menyiksa Diri

Vitamin Beras Merah

Beras merah juga mengandung vitamin B kompleks. Beras merah merupakan beras pecah kulit atau tumbuk, yang kulit arinya tak banyak hilang. Kulit ari beras merah mengandung zat-zat gizi yang penting bagi tubuh. Kulit ari tersebut kaya akan serat dan minyak alami. Serat  sangat penting untuk proses pengolahan energi dan pencernaan.

Satu mangkuk beras merah mengandung sekitar 3,5 gram serat, sementara beras putih kurang dari 1 gram. Wow tinggi sekali kan seratnya. Oleh karena itu juga sangat baik untuk yang kolesterol tinggi dan punya masalah pencernaan.

Kandungan vitamin dan mineral beras merah 2-3 kali beras putih. Lemak di dalam kulit ari beras merah kebanyakan merupakan lemak esensial, yang sangat dibutuhkan untuk perkembangan otak anak. Sedangkan senyawa-senyawa dalam lemak kulit ari juga dapat menurunkan kolesterol darah, salah satu faktor risiko penyakit jantung.

Maka solusi terbaik diet, menjaga kebugaran tubuh, melangsingkan tubuh bagi yang gemuk dan menggemukan tubuh bagi yang kurus adalah beras merah organik.

Baca Juga : Diet Bersama Ekafarm Dengan Beras Diet Organik Diet Tetap Kenyang

Baca Juga : Diet dengan beras hitam

Baca Juga : Diet Dengan VCO

Diet Ekstrim ?? Untung Atau Buntung ??

Diet Ekstrim ?? Untung Atau Buntung ??

Awam meyakini diet ekstrim adalah cara paling ampuh untuk membuat tubuh menjadi langsing seketika? Benarkah ?

Jika itu pendapat anda maka mari kita lihat para atlit, olahragawan, atau sosok tubuh orang tua kita yang tetap sispek sampai tua. Mereka makan banyak, tetapi bandannya bagus. Kenapa? Ternyata bekerja keras secara fisik, olah raga, dan makan makanan rendah lemak adalah kunci menjaga tubuh tetap langsing sispek sampai tua.

Sehingga, diet tidak perlu program. Cukup berolah raga, kerja fisik, makan makanan sehat , makanan rendah lemak, dan menjaga asupan makanan tidak berlebihan

Itu diet alamiah, yang selama ini dianut oleh nenek moyang. Jika anda sekarang harus diet, maka diet yang di lakukan sebaiknya tidak membebani tubuh sehingga membuat tubuh mudah terserang penyakit. Seperti diet ektrim. Hanya makan buah, hanya minum sari buah, makan hanya sekali, dan sejenisnya.

Baca Juga: Jangan Korbankan Kesehatan Anda hanya Untuk Slim…!!!

Karena diet ekstrim, hanya mengejar ingin tampil ramping, sungguh berbahaya bagi kesehatan tubuh kita. Bahaya yang akan muncul karena melakukan diet ekstrim :

  1. Menyebabkan kematian, karena kurangnya asupan zat-zat yang di perlukan oleh tubuh. Biasanya orang yang melakukan diet tanpa mengetahui pentingnya kandungan gizi untuk tubuh. Makanan yang di hentikan pengkonsumsiannya akan membuat kinerja organ tubuh menurun dan kurangnya zat yang di butuhkan untuk proses metabolisme tubuh. Akibatnya semua proses dalam tubuh terhenti dan menyebabkan kematian.
  2. Timbulnya penyakit, Karena konsumsi makanan yang kurang dan tidak memenuhi standar kesehatan ketika diet akan membuat tubuh mudah terserang penyakit.
  3. Menghambat proses pertumbuhan, Akibat kekurangan nutrisi yang masuk ke dalam tubuh. Pertumbuhan pada tulang dan otot tubuh akan terhambat. Hingga menyebabkan tubuh yang anda inginkan menjadi tak ideal.
  4. Membuat diri jadi tertekan atau depresi, Diet yang di lakukan terus menerus dan dalam jangka waktu yang lama bukan hanya mempengaruhi tubuh tapi juga pikiran anda. Sehingga anda akan merasa tertekan baik secara mental dan fisik.
  5. Penuaan dini, Kurang asupan nutrisi tak hanya berdampak bagi kesehatan tapi juga kulit. Hal ini akan menyebabkan penuaan dini karena sel-sel kulit baru sulit untuk tumbuh akibat kekurangnya nutrisi untuk kulit.

Diet ekstrim atau ketat sangat merugikan kesehatan. Banyak yang sudah menjadi korban dari diet ekstrim bahkan biasanya hal ini terjadi di kalangan menengah ke atas karna tekanan lingkungan dan gaya hidup. Beberapa korbannya juga ada yang berasal dari panggung hiburan.

Baca Juga : 4 Manfaat Beras Organik Untuk Diet. Apa Saja Manfaatnya

Penyakit Yang Muncul Karna Diet Ekstrim

  • Anorexia – Penyakit gangguan mental penderitanya kehilangan selera untuk makan dan menolak memiliki berat badan yang sehat karena takut dirinya akan menjadi gemuk.
  • Bulimia Nervosa – Penyakit mental di mana penderitanya memiliki nafsu untuk makan dengan porsi besar, berlebihan, dan beulang-ulang tapi setelah itu ingin cepat mengeluarkanya.  Biasanya dikeluarkan dengan cara dimuntahkan atau dengan meminum obat pencerna makanan.
  • Depresi – Tekanan yang di terima oleh pelaku diet biasanya membuat pikiran menjadi tidak tenang. Anda akan merasa bentuk tubuh yang di dapatkan setelah diet belum ideal dan ingin melakuakan diet dengan jangka waktu yang lebih lama.
  • Amenorrhea – Terhentinya siklus menstruasi dalam jangka panjang akan mengganggu sistem reproduksi dan eklektrolik tidak seimbang

Selain penyakit di atas diet dengan cara yang ekstrim juga akan memicu penyakit lain karena kurang gizi. Gizi di perlukan oleh tubuh baik itu vitamin, kalsium, mineral, kalium, fosfor, magnesium, dan zat besi. Biasanya seseorang yang akan melakuakan diet akan mengkonsumsi banyak serat saja dan tidak memperhatikan zat-zat lain yang di butuhkan juga oleh tubuh. Padahal tindakan ini adalah hal yang salah.

Nah itu dia artikel tentang Keuntungan Diet Ekstrim Gimana, Sahabat Eka Farm? Sudah tambah yakin kan kalau diet dengan tetap makan nasi bukan mustahil? Pilihannya adalah nasi merah. Pastikan juga kualitas nasi merah yang Anda konsumsi berasal dari beras berkualitas. Beras merah organik Eka Farm (yang jadi best seller kami) bisa jadi solusi teman diet Anda. Anda dapat memesan beras merah di https://www.ekafarm.com/ atau silahkan hubungi whatsapp 0811-2650-296

Mengenal Gejala, Penyebab Serta Cara Pengobatan Gangguan Anoreksia Nervosa

Mengenal Gejala, Penyebab Serta Cara Pengobatan Gangguan Anoreksia Nervosa

Cara mencegah anoreksia – Keinginan memiliki tubuh yang ideal merupakan dambaan setiap orang terutama wanita, hal tersebut wajar terjadi mengingat tubuh langsing ideal dapat menyempurnakan penampilan. Namun, apabila keinginannya sudah tidak terkendali atau terobsesi memiliki tubuh yang kurus serta memiliki perasaan takut apabila tubuh terlihat gemuk, maka hal tersebut menjadi salah satu indikasi bahwa seseorang telah mengidap gangguan anoreksia nervosa. Cara mencegah anoreksia.

Seorang yang mengalami anoreksia nervosa akan merasa takut jika tubuhnya memiliki berat yang sedikit berlebih. Bahkan, karena begitu takutnya penderita gangguan anoreksia nervosa menganggap bahwa tubuhnya kurang kurus atau terlalu gemuk walaupun sebenarnya tidak demikian. Pengidap gangguan ini akan berusaha semaksimal mungkin untuk menjaga tubuh supaya tetap kurus dengan cara yang sangat ekstrem yaitu mengkonsumsi makanan dalam jumlah yang sangat sedikit, diet ekstrem, mengkonsumsi obat penekan nafsu makan maupun olahraga yang terlalu berlebihan.  Cara mencegah anoreksia.

Bagi orang yang normal, biasanya hanya akan menerapkan diet sehat dengan mengkonsumsi Beras Diet dari Eka Farm untuk menjaga berat badannya. Namun, bagi penderita anoreksia nervosa akan melakukan berbagai cara ekstrem untuk mendapatkan tubuh yang sekurus mungkin.  Cara mencegah anoreksia.

Cara Mencegah Anoreksia dan Gejala Umum Anoreksia Nervosa

Untuk mengenali seseorang mengalami gangguan anoreksia nervosa, anda dapat mengetahuinya dengan beberapa gejala atau tanda-tanda berikut ini :

  • Terlalu sering menimbang tubuhnya.  Cara mencegah anoreksia.
  • Adanya penurunan berat badan secara drastic sehingga terlihat sangat kurus.
  • Memiliki kebiasaan mengeluarkan kembali makanan yang telah dikonsumsinya.
  • Akan terus-terusan memperhatikan bentuk dan berat badan.
  • Mengkonsumsi obat-obatan seperti obat pencahar dan obat penghilang hawa nafsu makan.
  • Muncul berbagai masalah kesehatan seperti tekanan darah rendah, dehidrasi, rambut rontok, pusing dan sebagianya.  Cara mencegah anoreksia.

Penyebab Umum Gangguan Anoreksia Nervosa

Belum diketahui secara jelas penyebab utama munculnya ganguan anoreksia nervosa. Namun para ahli mempercayai bahwa gangguan anoreksia nervosa bisa disebabkan oleh beberapa faktor seperti genetic, psikologis dan lingkungan. Untuk mendiagnosis seseorang yang mengidap gangguan anoreksia nervosa, biasanya bisa dikenali dengan bentuk tubuh yang sangat kurus.  Cara mencegah anoreksia.

Salah satu cara pengobatan anoreksia nervosa

Pengobatan terbaik yang bisa dilakukan tentu saja berkonsultasi langsung kepada dokter ahli. Selain itu, bisa juga diobati dengan cara melakukan terapi psikoligis serta mulai menerapkan pola makan sehat. Pola makan yang sehat tentu saja dengan mengkonsumsi jenis makanan yang penuh nutrisi seperti jenis makanan berupa Beras Diet produksi Eka Farm.  Cara mencegah anoreksia.

Dibutuhkan waktu yang cukup lama untuk mengobati penderita anoreksia nervosa, setidaknya dibutuhkan waktu 1-2 tahun untuk memulihkan sepenuhnya. Untuk itu, saat pengobatan sedang dijalani, pasien harus menerapkan pola makan yang sehat.  Beras Diet dari Ekafarm adalah salah satu solusi untuk memberikan edukasi bahwa makan nasi adalah makanan yang aman untuk diet secara sehat. Cara mencegah anoreksi

Diet Tetap makan Gorengan?… Ya Pakai Minyak Goreng Kelapa

Diet Tetap makan Gorengan?… Ya Pakai Minyak Goreng Kelapa

Anda masih ingat, diet dengan VCO? Virgin cobonut oil atau VCO, minyak kelapa murni yang membuat lemak justru terbakar? Nah, Eka Farm sekarang memiliki produk minyak goreng dari VCO, yang tentu akan menambah varian menu makanan bagi peserta diet.

Kalau selama ini gorengan, dan minyak goreng disebut sebagai penyebab kegemukan karena lemaknya. Maka minyak goreng berbahan baku 100 persen VCO menjadi alternatif menu gorengan tanpa takut gemuk.

Apa Kata Eka Fram

Salah satu bahan masakan di dapur yang kerap Anda gunakan adalah minyak goreng. Minyak  goreng selain dipakai untuk menggoreng makanan, juga menumis, bahan pembuatan mie, industri kue dan lainnya.

Ada berbagai jenis gorengan di negara kita yang tentu menggunakan minyak goreng. Padahal tidak semua minyak goreng mempunyai kualitas yang baik. Terdapat minyak goreng yang tidak tahan terhadap panas. Akhirnya minyak-minyak tersebut mengental dan berubah menjadi jelantah.

Minyak seperti kanola, kedelai, bunga matahari, jagung, kelapa sawit adalah lemak yang tidak tidak tahan panas. Selain itu, minyak-minyak tersebut beresiko bagi kesehatan Anda. Solusinya, Anda dapat mengganti minyak Anda ke Minyak Goreng Kelapa Eka Farm

Apa itu Minyak Goreng Kelapa Eka Farm?

Minyak Goreng Kelapa Eka Farm merupakan minyak yang berasal dari Virgin Coconut Oil (VCO) atau disebut juga sebagai minyak goreng kelapa murni. Minyak Goreng Kelapa Eka Farm tentu saja jauh lebih sehat dibandingkan minyak kelapa sawit yang biasa Anda gunakan. Sebab, minyak goreng kelapa eka farm terbuat dari kelapa segar, sementara minyak kelapa sawit berbahan kelapa sawit.

Minyak Goreng Kelapa Eka Farm tidak mengalami proses RBD (Refining, Bleaching and Deodorizing). Hal ini menyebabkan Minyak Kelapa Eka Farm aman dari penggunaan zat kimia, pemurnian dan penjernihan. Minyak Kelapa Eka Farm 100% hanya menggunakan bahan minyak kelapa murni, tanpa campuran bahan apapun. Minyak ini juga tidak melewati proses pemanasan suhu tinggi. Minyak Goreng Kelapa Eka Farm memiliki kandungan asam lemak rantai sedang, tidak seperti minyak lainnya yang mempunyai asam lemak rantai panjang.

Dengan demikian minyak ini adalah cara turunkan kolesterol tanpa takut mengonsumsi minyak goreng.

Berbeda dengan minyak lainnya yang berwarna kuning, Minyak Goreng Eka Farm berwarna jernih dan kuning muda karena bahannya adalah kelapa segar. Minyak ini memiliki aroma khas yang tidak dapat Anda dapatkan dari minyak-minyak lain.

Minyak Goreng Eka Farm adalah minyak goreng yang menyehatkan tubuh Anda dan tidak beresiko terhadap kesehatan. cara menurunkan kolesterol dengan minyak goreng Eka Farm sangat ampuh cara menurunkan kolesterol dengan minyak Goreng Eka Farm

Turunkan Kolesterol

  1. Minyak Goreng Eka  Farm mampu menurunkan kolesterol karena minyak Goreng Eka Farm Nutrisinya masih terjaga dengan baik. Alasannya, Minyak ini dibuat dengan kelapa murni dan memakai suhu rendah. Sebaliknya minyak goreng lain menggunakan suhu tinggi yang merusak nutrisi minyak goreng. Minyak goreng kelapa eka farm mengandung nutrisi alami yang baik untuk kesehatan
  2. Aman dari zat-zat kimia. Mengapa? Proses RBD minyak goreng  lain mengunakan zat kimia misalnya Hidrogen Peroksida. Sementara itu, Minyak goreng ini aman dari zat kimia apapun. Minyak goreng  bisa dijadikan bahan untuk menggoreng makanan bayi, anak-anak, remaja, dewasa dan orang tua. Intinya, Minyak goreng Eka Farm aman bagi semua kalangan.
  3. Dapat digunakan untuk menggoreng hingga 3 kali. Sebenarnya, minyak goreng kelapa sawit dan lainnya hanya bisa menggoreng sebanyak 1 atau maksimal 2 kali. Itu pun sudah mengental, agak berwarna kehitaman dan berbahaya bagi tubuh. Nah, Minyak goreng kelapa eka farm dapat menggoreng makanan sampai 3 kali dan warnanya tidak berubah menjadi kehitaman.
  4. Daya tahan Minyak Goreng Kelapa Eka Farm lebih lama dari pada minyak goreng lainnya. Jika minyak goreng biasa hanya tahan sampai beberapa bulan saja, Minyak goreng  Eka  tahan hingga 2 tahun.
  5. Minyak Goreng Kelapa Eka Farm adalah minyak goreng sehat. Minyak Goreng Kelapa Eka Farm hanya menggunakan bahan kelapa murni. Sehingga, kandungan lemak sehatnya seperti asam laurat mencapai 50%. Asam laurat adalam asam lemak esensial yang meningkatkan kekebalan tubuh Anda dan keluarga.

Inilah yang menjadi alasan dasar bagi Eka Farm untuk merekomendasikan Minyak Goreng Kelapa Eka Farm, sebagai alternatif terkuat, bagi peserta diet, yang tetap kenyang dan tidak menyiksa diri.

Karena makan gorengan, tetap berjalan terus. Memasak dengan minyak goreng juga tidak lagi pantang bagi peserta diet.

Nah, itu dia artikelnya  Jika anda sedang mencari minak goreng yang bebas kolestrol gunakanlah minyak goreng dari EKA FARM karena minyak  eka farm tidak mengandung kolesterol yang berbahaya untuk tubuh. Kamu dapat membelinya melalui Whatsapp 0811-2650-296 atau kunjungi web kami di PRODUSEN MINYAK KELAPA YOGYAKARTA.

Mosok Tepung Garut Bisa Mengobati Sakit Lambung Saya

Mosok Tepung Garut Bisa Mengobati Sakit Lambung Saya

Salam Sehat,

Mosok Tepung Garut Bisa Mengobati Sakit Lambung Saya- Sahabat-sahabat Eka Farm yang baik, seumur-umur baru sekarang saya membuktikan sendiri, kalau tepung garut memang benar-benar solusi terbaik untuk sakit lambung, seperti maag, atau tukak lambung, asam lambung. Secara spesifik, saya memang tidak pernah memeriksakan ke dokter, apa sebenarnya penyakit saya. Tetapi saya menyimpulkan, lambung saya kena, karena tanda-tandanya pasti, selama beberapa tahun ini. Yakni, sering mules, nyeri, sembelit, dan huhhh…kalau lagi dateng kambuhnya, disertai pusing, membuat seluruh aktivitas harus off total.

Dan baru-baru ini saya mengalami situasi paling huuuhhh…nyeri. Dokter menyarakan terus minum obat ( macem-macem ) padahal saya paling wegah minum obat. Nah, saat itu suami saya cerita soal apa khasiat tepung garut. Sebenarnya saya sering mendengar soal itu. Tetapi entah kenapa saya tidak terlalu yakin, soal khasiat tepung garut untuk obat maag, atau tukak lambung. Saya memang yakin tepung garut enak, jadi dawet juga seger, tetapi untuk obat lambung, rasanya belum percaya.

Mosok Tepung Garut Bisa Mengobati Sakit Lambung Saya

Suami saya meyakinkan saya, kalau tepung garut khasiatnya hebat untuk maag, dan tukak lambung. Dan dibuatkanlah semangkuk jenang tepung garut saat saya tepar. Sekali dua kali saya ragu. Bahkan mungkin sinis. Tetapi ketika saya dipaksa harus mengkonsumsi tepung garut selama lebih dari empat hari, saya merasa, ada yang berubah di lambung saya. Rasanya kok lebih adem, tidak nyeri, bahkan mulai terasa lebih enak.

Maka ( jujur ) saya kemudian harus mengakui bahwa bubur tepung garut, benar-benar memberi hasil maksimal untuk penyembuhan sakit lambung saya. Lalu saya konsultasikan sama dokter, ternyata dokter merekomendasi, dan menyarakan agar bubur tepung garut terus dikonsumsi meski sudah makan nasi biasa. Sampai lambung benar-benar sehat pulih, katanya. Penjelasannya sih susah karena saya tidak tahu bahasa kedokteran.

Hanya pesan dokter, yang paling saya ingat, yakni “ ibu jangan lupa makan harus terjaga, makan ya tiga kali lah, pagi siang sore, jangan karena takut gemuk nggak makan, nanti kambuh lho, terus ibu jangan setres, ( wah ini yang susah ), dan tetap makan bubur tepung garut dan banyak berpikir positif. Saya cari di Mbah Google saya baca baca soal tepung garut, wah bahasnya angel-angel. Tetapi saya mudeng, dan alhamdulillah, perut saya kembali enakan setelah lebih dari seminggu saya dijejali tepung garut.

Matur nuwun Eka Farm, perusahaan yang nguri – uri wasiat nenek moyang, membangkitkan lagi ( secara nyata ) khasiat tepung garut obat peninggalan leluhur.

 

Baca Juga: Makanan Untuk Penderita Maag

 

Diabetes Tipe 1 !!!Nasib Perempan diujung Tanduk

Diabetes Tipe 1 !!!Nasib Perempan diujung Tanduk

Diabetes Tipe 1 – Perempuan yang mengidap diabetes tipe 1 menghadapi risiko kematian yang lebih tinggi jika dibandingkan dengan pria, berdasarkan temuan sebuah riset.Tim ilmuwan Australia mengatakan temuan ini “dapat memiliki dampak besar” terhadap bagaimana perempuan dengan kondisi kesehatan ini dirawat. Sejumlah lembaga penelitian memperingatkan bahwa penelitian itu menunjukkan kesalahan dalam perawatan diabetes yang harus segera diperbaiki.

Diabetes tipe 1 adalah kelainan yang kerap muncul di masa kanak-kanak. Pankreas pasien tidak mampu memproduksi insulin yang dibutuhkan untuk mengubah gula dan makanan lain menjadi energi.

‘Perubahan besar’

Jika dibandingkan dengan populasi umum, orang dengan diabetes tipe 1 memiliki harapan hidup yang lebih pendek. Tapi para peneliti mengatakan belum jelas bagaimana hal ini bisa memiliki pengaruh berbeda pada pria dan wanita.

Untuk menyelidikinya, ilmuwan dari Universitas Queensland menganalisa data dari 26 studi yang melibatkan 200.000 orang pengidap diabetes. Mereka menemukan perempuan memiliki 40% risiko kematian yang lebih besar karena berbagai penyebab.

Perempuan menghadapi risiko mengalami serangan jantung lebih besar dan juga cenderung meninggal akibat penyakit ginjal. Belum diketahui apa yang menyebabkan kecenderungan tersebut. Simon O’Neill, dari Diabetes UK mengatakan sudah ada bukti yang mengindikasikan bahwa perubahan tubuh gadis remaja saat masa puber menjadikan perempuan sulit mengendalikan diabetes.

Sedangkan Prof Rachel Huxley, kepala peneliti proyek ini mengatakan, “Perbedaan antar gender untuk penyakit-penyakit tertentu akan memiliki dampak klinis besar terhadap bagaimana perempuan dengan diabetes tipe 1 dirawat dan menjalani hidup mereka.”

Solusi

  • Pada tahun 2010 Ir. Elisa Dewiyanti A. Melakukan Riset selama 1 tahun untuk mendapatka beras sehat buat komunitas Diabetes ,Dalam percobaan tersebut Beras yang diambil adalah dari bibit terbagus kemudian diolah dengan menggunakan teknology sehingga menghasilkan beras yang bebas gula dan Indeks Glikemik rendah.Beras tersebut akan sangat bermanfaat bila di konsumsi oleh para penederita Diabetes, Pradiabetes, Hyperglikimia, Hipotyroidisme, menoupause serta obesitas.Beras HOTEL adalah satu satunya beras DIABETES pertama di Indonesia yang di uji coba secara ilmiah di Labratorium yang terkenal dan di akui pemerintah Indonesia seperti Sucofindo dan Institut Pertanian Bogor dimana beras Hotel terbuti mendapatkan sertifikat Bebas GULA dari Sucofindo Dan Bebas Pestisida/ Free Chemist Dan Indeks Glikemik rendah dari Institut Pertanian Bogor.Indeks Glikemik : Arti dan ManfaatIndeks glikemik ditemukan pada awal tahun 1981 oleh Profesor David J.A. Jenkins, M.D., Ph.D., , seorang Profesor Gizi pada Universitas Toronto, Canada. Indeks Glikemik adalah tingkatan pangan menurut efeknya terhadap kadar gula darah. Dengan kata lain Indeks Glikemik adalah respon glukosa darah terhadap suatu asupan makanan.Pada penelitiannya, dalam Indeks Glikemik Pangan, menunjukan bahwa karbohidrat yang berbeda akan memberikan efek berbeda pada kadar gula darah dan respon insulin, walaupun diberikan dalam jumlah (Gram) sama.Fakta dari penelitian yang ditujukan kepada para penderita diabetes tersebut , menunjukan bahwa untuk jangka menengah penggantian karbohidrat yang memiliki IG tinggi dengankarbohidrat yang memiliki IG rendah akan memperbaiki pengendalian gula darah

    – Tinggi : Bila Nilainya sama atau lebih dari angka 70 ,
    – Sedang : Bila Nilainya sama dari 55 s/d 69 ,
    – Rendah : Bila Nilainya di bawah angka 55

    Manfaat Indeks Glikemik Rendah

    Bila Anda memiliki Diabetes, Kolesterol tinggi, Kegemukan (Obesitas)dan Penyakit Degeneratif lain, Anda perlu membatasi makanan ber-indeks manfaat kesehatan dari diet ber-indeks glikemik rendah:

    Mencegah dan mengelola diabetes. Sebuah studi yang diterbitkan dalam American Journal of Clinical Nutrition (Juli 2002) menyimpulkan bahwa makanan ber-indeks glikemik tinggimeningkatkan risiko terkena diabetes tipe 2. Penelitian ini juga menyarankan penderita diabetes untuk menerapkan diet rendah indeks glikemik, dengan tetap mewaspadai pengaruh makanan tinggi lemak.

    Mencegah kanker. Artikel lain dalam jurnal yang sama menyebutkan adanya korelasi antara makanan tinggi indeks glikemik dengan kenaikan risiko kanker kolorektal, kanker payudara dan mungkin juga kanker ovarium dan prostat. Dr Atkins dalam New Diet Revolutionmenyebut hubungan antara kanker dengan indeks glikemik yang didasari oleh fakta bahwa sel kanker mendapatkan makanan dari gula. Buku itu juga menyebutkan bahwa penderita kanker payudara lebih mungkin untuk selamat dan kurang mengalami kekambuhan jika tingkat insulin tubuh mereka lebih rendah.

    Penyakit jantung. Risiko penyakit jantung meningkat sejalan dengan total kolesterol tubuh Anda. American Journal of Clinical Nutrition juga melaporkan bahwa diet rendah indeks glikemik mengurangi kolesterol jahat dan trigliserida dalam waktu satu bulan. Diet tersebut sekaligus mengurangi risiko infark miokard fatal.

    Menurunkan obesitas. Makanan dengan indeks glikemik rendah menciptakan rasa kenyang yang lebih besar dan bertahan lebih lama. Karena rasa lapar baru muncul lagi beberapa jam kemudian

    Inillah data perbandingan dan perbedaan yang memebedakan kenapa Beras Hotel Free Sugar White Rice & Low Glikemick Indeks

  • Baca Juga : Beras Coklat Untuk Diabetes
  • Baca Juga : Bagi Anda Yang Diabetes… Coba Aja Beras Coklat
Manfaat Beras Merah

Manfaat Beras Merah

Manfaat Beras Merah-Begitu terkenalnya beras merah untuk menggantikan beras putih, tentu saja bukan tanpa alasan. Ada beberapa manfaat beras merah untuk kesehatan yang melebihi beras putih, yaitu:

Mengendalikan berat badan

Beras merah mengandung serat lebih tinggi. Nutrisi lainnya juga lebih banyak dibandingkan beras putih. Nutrisi-nutrisi tersebut adalah vitamin dan mineral. Selain itu, beras merah juga mengandung antioksidan tinggi.

Sebagai perbandingan, 100 gram beras merah yang dimasak mengandung 1,8 gram serat. Sementara, beras putih hanya mengandung 0,4 gram serat dengan berat yang sama. Hal ini menjadikan beras merah berperan penting dalam pengendalian berat badan.

Baca Juga: Tepung Beras Merah dan Manfaatnya

Menurunkan risiko diabetes

Tinggi serat dan kaya akan magnesium. Hal itulah yang membuat beras merah bersifat menurunkan risiko diabetes. Sebab, kandungan beras ini membantu mengendalikan kadar gula dalam darah.

Beras putih memiliki indeks glikemik (IG) yang lebih tinggi. Semakin tinggi IG, semakin cepat pula makanan tersebut dalam meningkatkan gula darah dalam tubuh. Mengganti beras putih dengan beras merah sudah cukup signifikan dalam menurunkan kadar gula.

Penelitian juga membuktikan bahwa wanita yang rutin mengonsumsi biji-bijian, termasuk beras merah, memiliki risiko 31 persen lebih rendah terkena diabetes dibanding wanita yang jarang mengonsumsinya.

Mengurangi risiko penyakit jantung

Beras merah mengandung zat yang disebut lignin. Zat ini bersifat mengurangi lemak dalam darah, mengurangi peradangan di arteri, serta serta menurunkan tekanan darah.

Jadi, tak heran jika beras ini membantu mengurangi risiko penyakit jantung. Manfaat beras merah dalam hal ini juga sudah dibuktikan secara ilmiah.

Baca Juga : Resep Tepung Beras Merah

Manfaat beras merah

Mencegah kanker

Beras merah mengandung antioksidan yang tinggi. Karenanya, tidak hanya mengurangi risiko penyakit jantung dan risiko diabetes tetapi juga mengendalikan berat badan serta berperan dalam mencegah kanker.

Manfaat tersebut dapat terjadi berkat kandungan antioksidan dalam beras ini. Bahkan, beras merah dapat meningkatkan kadar antioksidan dalam darah pada wanita gemuk.

Sebagai Sumber Energi

Dalam jumlah yang sama, beras merah mengandung lebih banyak kalori (sumber energi) dibanding beras putih. Beras merah pun merupakan sumber mangan, mineral penting dalam produksi energi dan fungsi antioksidan, yang lebih baik dari beras putih.

Selain itu, beras merah juga memiliki kandungan serat lebih tinggi dari beras putih. Hal ini membuatnya menjadi sumber energi yang mengenyangkan sekaligus mengontrol kadar gula darah serta membantu menurunkan kadar kolesterol

Baik untuk Wanita Menyusui

Setelah melahirkan, banyak wanita ingin menurunkan berat badannya dengan cepat agar seperti sediakala sebelum ia hamil. Salah satu cara menurunkan berat yang banyak dipilih adalah dengan mengurangi asupan karbohidrat.

Hal tersebut sebaiknya tidak dilakukan. Penurunan berat badan yang terlalu cepat justru bisa membuatmu merasa mudah lelah dan menurunkan produksi ASI. Sebagai alternatif, penurunan berat badan secara sehat dapat dilakukan dengan mengonsumsi biji-bijian utuh seperti beras merah.

Diet beras merah membantumu menurunkan berat badan sekaligus tetap menjaga kebutuhan energi sehingga produksi ASI tetap berkualitas. Selain itu, beras merah juga mengandung magnesium serta folat, mineral penting bagi ibu menyusui.

Membantu Mengatasi Mood Jelek

Beberapa penelitian menyatakan bahwa rendahnya asupan selenium memiliki kaitan dengan buruknya suasana hati. Biji-bijian utuh seperti oatmeal dan beras merah termasuk sajian tinggi kandungan selenium sehingga dapat membantu memperbaiki suasana hatimu.

Tak hanya itu, selenium pun disebut baik untuk fungsi kekebalan tubuh, produksi hormon tiroid, serta berperan penting dalam proses perlindungan tubuh oleh antioksidan yang dapat menangkal radikal bebas.

Membantu Mengatasi Insomnia

Kondisi tidur lebih nyenyak bisa kamu dapatkan dengan mengonsumsi karbohidrat kompleks seperti pasta, roti gandum utuh, dan beras merah.

Sebaliknya, hindari makanan dari karbohidrat olahan seperti kue-kuean atau sajian tinggi gula lainnya. Makanan jenis ini dapat mengurangi kadar serotonin dan memicumu tetap terjaga. Anda dapat membeli Beras Merah di https://www.ekafarm.com/ atau anda dapat memesan langsung di Whatsapp 0811-2650-296

Baca Juga : Tepung Beras Merah